Berita Aplikasi

Tempatnya informasi aplikasi android dan ios terbaru dan terhangat

5 Aplikasi Pengunduh Video Terbaik

5 Aplikasi Pengunduh Video Terbaik

Tentu saja menonton film menjadi kegemaran semua umat terutama bagi pengguna smartphone. Tentu saja anda ingin menonton film sekaligus meng koleksinya dengan cara mengunduhnya. Ada banyak aplikasi yang dapat anda gunakan untuk mengunduh film maupun video favorit anda dan berikut adalah 5 aplikasi pengunduh video terbaik.

  1. Free Video Downloader

Aplikasi ini berfungsi sebagai utility dan dapat mendownload dari YouTube. Jadi jika anda mengalami kesulitan untuk mendownload video dari YouTube maka sungguh disarankan bagi anda untuk memiliki aplikasi free video downloader ini. Anda dapat mengunduhnya secara gratis dan jangan lupa Untuk memanfaatkan fitur-fitur yang tersedia ada aplikasi ini.

  1. TubeMate Android YouTube Downloader

Dari namanya saja tentu anda sudah dapat menyimpulkan bahwa aplikasi ini dapat membantu anda untuk mengunduh video dari YouTube. Aplikasi ini merupakan aplikasi gabung sehingga tidak heran jika aplikasi ini menjadi aplikasi pengunduh video tercepat dan paling mudah. ukuran dari aplikasi ini juga sangat ringan yaitu hanya sebesar 1,3 MB. Anda tidak perlu repot untuk mengunduh aplikasi ini karena dikasih ini bersifat gratis.

  1.  WonTube YouTube Downloader

Aplikasi yang ketiga ini merupakan aplikasi Android yang juga dapat mendownload video melalui YouTube bahkan pada aplikasi ini anda juga dapat membuat resume dari video yang ada download karena aplikasi ini dilengkapi fitur pause.  Jika anda penasaran dengan cara menggunakan aplikasi ini maka sebaiknya anda menginstal aplikasi ini segera dan mempraktekkan memanfaatkan fitur pada aplikasi ini.

  1. YouTube Downloader

YouTube downloader merupakan sebuah aplikasi download video terbaik pada Android di tahun 2015 di mana selain memiliki ukuran yang kecil yakni hanya 375 KB ternyata aplikasi ini juga hadir dengan tampilan yang ramah bagi penggunanya. heran jika banyak pengguna Android yang memilih aplikasi ini sebagai aplikasi pengunduh video terutama video-video yang berasal dari YouTube.

  1. Droid YouTube Downloader
BACA JUGA  Spotify Akhirnya Resmi Dirilis Untuk Windows 10

Aplikasi ini merupakan aplikasi terakhir yang akan kita diskusikan dimana tampilannya juga merupakan tampilan yang ramah pengguna. Anda dapat mengunduh video tidak hanya video yang berasal dari YouTube namun juga dari Dailymotion dan hasil unduhan anda akan tersimpan secara otomatis pada ponsel Android anda. Ada banyak cara untuk mencoba fitur fitur yang tersedia pada aplikasi ini namun sebaiknya anda instal aplikasi ini terlebih dahulu dan mencoba kegunaannya yang notabennya adalah ramah pengguna.

Jika anda tertarik dengan aplikasi aplikasi pengunduh video diatas maka sebaiknya anda segera mencarinya di playstore dan menginstalnya. Ada banyak hal yang dapat anda lakukan dengan fitur-fitur yang tersedia pada aplikasi pengunduh video. Namun yang paling penting adalah anda dapat mengunduhnya secara gratis. Ada juga menu kompressor sehingga anda tidak perlu khawatir dengan kapasitas video yang terlalu besar. Untuk hal tersebut, ada baiknya anda mempelajari caranya terlebih dahulu.

Dengan adanya aplikasi-aplikasi di atas, dijamin anda akan merasakan sensasi koleksi video yang lengkap. Anda dapat menjelajahi video-video unik dan lucu yang juga dapat anda bagikan ke rekan-rekan anda. Tentunya dengan aplikasi tersebut anda diharapkan dapat menonton video favorit anda berulang ulang dan tidak perlu terkoneksi internet. Bagaimana menurut anda? Anda hanya perlu menyisakan sedikit ruang pada smartphone anda demi dapat mengunduh salah satu aplikasi di atas. Namun, mungkin anda akan memerlukan memori tambahan untuk dapat menyimpan video anda.

Bagikan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *